Beasiswa Youth Leadership Workshop di Korea Selatan

Beasiswa Youth Leadership Workshop di Korea Selatan The Asian-Pacific Centre of Education for International Understanding (APCEIU) akan menyelenggarakan program 6th Youth Leadership mengenai Global Citizenship Education (GCED) di Korea Selatan. Program ini mengundang kamu untuk berpartisipasi untuk lebih aktif dalam memecahkan masalah seputar GCED. kamu akan mengikuti program bersifat individu… Read more“Beasiswa Youth Leadership Workshop di Korea Selatan”

Alur Pengajuan Basis Data Terpadu (BDT) untuk KIP Kuliah

Alur Pengajuan Basis Data Terpadu (BDT) untuk KIP Kuliah Basis Data Terpadu atau BDT adalah data penduduk yang mencakup Nama, NIK, Alamat, dan keterangan mengenai kondisi sosial dan perekonomian penduduk tersebut. Dengan adanya data ini, pemerintah melalui Tim Nasional Percepatan Penanggulangan Kemiskinan (TNP2K) mengupayakan untuk menanggulangi kemiskinan di Indonesia dan… Read more“Alur Pengajuan Basis Data Terpadu (BDT) untuk KIP Kuliah”

Beberapa Fakta Tentang KIP Kuliah

Beberapa Fakta Tentang KIP Kuliah Pada tahun 2020 ini Pemerintah akan memberikan bantuan Pendidikan baru kepada pelajar yang kurang mampu untuk melanjutkan studi ke perguruan tinggi yaitu melalui program Kartu Indonesia Pintar Kuliah (KIP Kuliah). Sebenarnya bantuan Pendidikan KIP ini sudah ada sebelumnya, namun hanya untuk jenjang SD/SMP/SMA. Nah sekarang… Read more“Beberapa Fakta Tentang KIP Kuliah”

Penjelasan Syarat Dokumen Beasiswa AAS

Penjelasan Syarat Dokumen Beasiswa AAS Beasiswa AAS kembali membuka pendaftaran bagi kandidat Indonesia. Beasiswa AAS memang membuka kesempatan bagi kandidat Indonesia di setiap tahunnya. Bagi kamu yang sudah tidak asing dengan beasiswa ini, mungkin telah mempersiapkan segala keperluan untuk mendaftar beaiswa AAS. Namun ada beberapa dari kamu yang baru mulai… Read more“Penjelasan Syarat Dokumen Beasiswa AAS”

Perbandingan Tunjangan Bulanan Beasiswa YTB dan Biaya Hidup di Turki

Perbandingan Tunjangan Bulanan Beasiswa YTB dan Biaya Hidup di Turki Beasiswa YTB atau juga dikenal dengan beasiswa Turkiye Burslari adalah beasiswa yang didanai oleh pemerintah Turki. Beasiswa ini termasuk dalam beasiswa penuh yang tersedia bagi mahasiswa S1, S2, S3, dan mahasiswa di program riset. Beasiswa ini diberikan kepada mahasiswa internasional… Read more“Perbandingan Tunjangan Bulanan Beasiswa YTB dan Biaya Hidup di Turki”

Beasiswa Pemerintah Kerajaan Arab Saudi Untuk Kuliah S1 dan S2 di Arab Saudi

 Beasiswa Pemerintah Kerajaan Arab Saudi Untuk Kuliah S1 dan S2 di Arab Saudi Ingin kuliah ke luar negeri sambil memperdalam agama Islam? Kesempatan itu dapat kamu capai dengan melanjutkan kuliah di negara-negara Timur Tengah. Nah di artikel kali ini akan membahas salah satu beasiswa dari Timur Tengah, lebih tepatnya di… Read more“Beasiswa Pemerintah Kerajaan Arab Saudi Untuk Kuliah S1 dan S2 di Arab Saudi”

Jurusan Kuliah yang Paling Diminati Beserta Passing Gradenya

Jurusan Kuliah yang Paling Diminati Beserta Passing Gradenya Tidak terasa bulan sudah berganti ke bulan Februari. Sebentar lagi kamu yang sedang duduk dibangku kelas 3 SMA sudah mulai sibuk mempersiapkan diri untuk Ujian Akhir dan tentu saja tes masuk kuliah. Beberapa dari kamu mungkin sudah membayangkan dan menargetkan jurusan yang… Read more“Jurusan Kuliah yang Paling Diminati Beserta Passing Gradenya”

Hindari Ini dalam Seleksi Wawancara Beasiswa YTB Turki

Hindari Ini dalam Seleksi Wawancara Beasiswa YTB Turki Pemerintah Turki melalui Beasiswa YTB (Yurtdışı Türkler ve Akraba Topluluklar Başkanlığı) menyediakan beasiswa penuh kepada mahasiswa-mahasiwa internasional. Beasiswa ini tersedia untuk jenjang S1, S2, dan S3. Program beasiswa ini telah mendanai ribuan pendaftar dari berbagai negara di setiap tahunnya. Beasiswa ini adalah… Read more“Hindari Ini dalam Seleksi Wawancara Beasiswa YTB Turki”

Beberapa Beasiswa Penuh Untuk Kuliah di Korea Selatan

Beberapa Beasiswa Penuh Untuk Kuliah di Korea Selatan Korea Selatan adalah salah satu negara yang sangat populer dikalangan anak-anak muda Indonesia jaman sekarang. Dari anak SD sampai Ibu-ibu pun banyak yang jadi penggemar artis Korea. Hal ini karena mulai dari berbagai serial drama dan juga girlband boybandnya pun sangatlah populer… Read more“Beberapa Beasiswa Penuh Untuk Kuliah di Korea Selatan”

Penjelasan Syarat KIP Kuliah

Penjelasan Syarat KIP Kuliah Pemerintah Indonesia sudah beberapa kali menjalankan program yang bertujuan untuk memeratakan pendidikan bagi seluruh rakyat Indonesia. Terutama pendidikan untuk ke jenjang perguruan tinggi. Program ini mengratiskan atau mensubsidi kalangan siswa tertentu, umumnya siswa kurang mampu, agar dapat melanjutkan ke jenjang kuliah. Jika beberapa tahun lalu ada… Read more“Penjelasan Syarat KIP Kuliah”