Beasiswa Volunteer and Youth Fellowship ke Malaysia dan Singapura untuk Umum

Beasiswa Volunteer and Youth Fellowship ke Malaysia dan Singapura untuk Umum

Program Volunteer and Youth Fellowship (IVYF) ke Malaysia dan Singapura merupakan program yang diselenggarakan oleh Indonesian Youth Impact atau IYI. IVYF merupakan program dengan tujuan memberdayakan para pemuda Indonesia di luar negeri dengan membantu proyek sosial, seperti memberikan pengajaran kepada anak-anak migran dari Indonesia yang ada di Malaysia. Nah, bagi kamu berminat, berikut informasinya lebih lanjut. Untuk info beasiswa lain, silakan click disini.

Baca juga: Jasa Penerjemah Tersumpah

Baca juga: Kursus Bahasa Inggris Basic, TOEFL 600+ IELTS 8.5

Cakupan Beasiswa

  1. Penerbangan pergi – pulang
  2. Uang saku
  3. Biaya pengurusan paspor
  4. Transportasi selama program dan konsumsi selama program
  5. Penginapan di hotel atau apartemen selama program
  6. Perizinan dan pendampingan langsung
  7. Dokumentasi kegiatan
  8. Atribut kegiatan
  9. Sertifikat internasional

Baca juga: Dapatkan Beasiswanya! Pendaftaran ASEAN Youth Study 2 ke Singapura Malaysia dan Thailand untuk Umum

Persyaratan

  1. Merupakan warga negara Indonesia
  2. Terbuka untuk umum
  3. Minimal berusia 15 tahun dan maksimal berusia 40 tahun
  4. Tidak ada batasan jenjang pendidikan
  5. Tidak wajib bisa berbahasa Inggris
  6. Bersedia mengikuti seluruh rangkaian kegiatan
  7. Sehat jasmani dan rohani
  8. Bertanggung jawab, serta dapat bekerja secara individu maupun tim

Baca juga: Beasiswa Action Youth Change Volunteer ke Thailand untuk Umum

Proses Pendaftaran

  1. Follow akun official
  2. Membaca buku panduan dengan seksama
  3. Unggah twibbon dengan tag 5 teman lalu akun IG official
  4. Share poster keminimal 3 grup WA, Line, atau Telegram
  5. Membayar commitment fee jika lolos seleksi administrasi

Baca juga: Pendaftaran Tanoto Foundation Fellowship 2025 untuk Pemuda

Timeline Pendaftaran

  1. Gelombang 1
    • Deadline pendaftaran: 3 Mei 2025
    • Pengumuman berkas: 4 Mei 2025
    • Pembayaran commitment fee: 4 – 8 Mei 2025
    • Seleksi wawancara: 10 – 11 Juni 2025
  2. Gelombang 2
    • Deadline pendaftaran: 4 Mei – 7 Juni 2025
    • Pengumuman berkas: 8 Juni 2025
    • Pembayaran commitment fee: 8 – 12 Juni 2025
    • Seleksi wawancara: 14 – 15 Juni 2025
  3. Pengumuman wawancara tahap 2: 18 Juni 2025
  4. Seleksi wawancara tahap 2: 21 – 22 Juni 2025
  5. Pengumuman akhir: 26 Juni 2025 P
  6. embekalan: 27 Juni – 14 September 2025
  7. Pelaksanaan program: 15 – 19 September 2025

Baca juga: Beasiswa Perempuan Inovasi 2025 untuk Umum

Official Accounts

Email: Indonesiayouthimpact@gmail.com
IG: @indonesianyouthimpact_official
Nomor: 0852 7079 6166
Untuk info lebih lanjut, silakan click di bawah:
Official Info || Pendaftaran

Leave a Reply

Your email address will not be published.