Beasiswa Aqsha untuk Pelajar SMA atau Sederajat di Tangerang Selatan
Kabar baik untuk pelajar di daerah Tangerang Selatan! Sebab, LAZ Al-Aqsha De Latinos BSD kembali membuka pendaftaran beasiswa Aqsha. Program ini sudah dibuka untuk yang ke-5 kalinya. Melalui beasiswa Aqsha, kandidat berprestasi diharapkan meraih kemerdekaan ilmu. Nah, jika kamu berminat, berikut informasinya lebih lanjut. Untuk info beasiswa lain, silakan click disini.
Baca juga: Jasa Penerjemah Tersumpah
Baca juga: Kursus Bahasa Inggris Basic, TOEFL 600+ IELTS 8.5
Cakupan Beasiswa
- Uang pendidikan dengan total Rp. 12 juta
- Pembinaan imtaq
- Pengayaan bahasa asing
- Society empowerment
- Persiapan pasca SMA
Baca juga: Beasiswa Tech Girls 2025 untuk Program Exchange ke Amerika Serikat
Persyaratan
- Merupakan pelajar SMA, SMK, atau MA aktif di Tangerang Selatan
- Wajib mengikuti seluruh proses seleksi beasiswa Aqsha Scholarship
- Beragam Islam
- Sehat jasmani dan rohani
Baca juga: Beasiswa Asian Institute of Technology 2025 untuk Kuliah S2 dan S3 di Thailand
Timeline Pendaftaran
- Deadline pendaftaran: 27 Desember 2024
- Pengumuman seleksi berkas: 30 Desember 2024
- Seleksi tertulis online: 5 Januari 2025
- Seleksi wawancara: 12 Januari 2025
- Home visit: 13 – 20 Januari 2025
- Pengumuman akhir: 27 Januari 2025
Baca juga: Beasiswa Community College Initiative 2025 untuk Program Pertukaran Pemuda ke Amerika Serikat
Official Accounts
IG: @aqsha_scholarship
Nomor: 0852-1057-0584
Untuk info lebih lanjut, silakan click di bawah ini:
Official Info || Pendaftaran