Beasiswa S1 di Turki: Türkiye Diyanet Foundation, Burslari Scholarship

Beasiswa S1 di Turki: Türkiye Diyanet Foundation, Burslari Scholarship

Türkiye Diyanet Foundation merupakan salah satu yayasan pendidikan bertaraf internasional di Turki. Yayasan ini didirikan untuk melatih para speasialis yang memahami akar budaya peradaban, keberlangsungan hidup umat islam dan menjunjung tinggi harga diri. Yayasan ini mengatur proyek dan memfasilitasi aspek pendidikan bagi pelajar internasional dari 111 negara yang ingin menempuh studi di Turki. Peluang bagi setiap negara terbuka lebar, tidak ada celah untuk tidak mendaftar. Yayasan ini sangat terfokus dengan kemajuan pendidikan dan menjadikan pendidikan sebagai prioritas utama. Untuk informasi beasiswa lain bisa di cek disini

Baca juga: Jasa Penerjemah Tersumpah Termurah

Pembiayaan

  1. Tiket pesawat kepulangan (per 1 tahun)
  2. Asuransi kesehatan.
  3. Biaya tempat tinggal/biaya hidup.
  4. Pakaian musim salju (per 1 tahun)
  5. Biaya transportasi.
  6. Summer and Winter Camps.
  7. Ekstrakulikuler.

Baca juga: Beasiswa Createdav: Beasiswa Pertukaran Mahasiswa S1 di Kanada

Persyaratan

  1. Bukan warga negara Turki.
  2. Maksimal kelahiran 1 Januari 1998.
  3. Tidak mengalami gangguan kesehatan jasmani dan rohani.
  4. Lulusan SMA/sederajat dengan nilai unggul (70% terbaik)
  5. Tidak pernah tinggal kelas (tidak naik kelas) atau diskors lebih dari dua tahun tanpa alasan yang valid.
  6. Tidak pernah dihukum karena tindakan disipliner selama sekolah.
  7. Bagi yang sebelumnya sudah menjadi mahasiswa Turkiye Diyanet Foundation dari berbagai tingkat diperbolehkan mendaftar beasiswa ini selama masa studi nya belum berakhir.
  8. Bagi yang sudah kuliah di Turki, mereka tidak boleh mendaftar beasiswa ini.

Baca juga: Beasiswa Queen Margaret University: Beasiswa S1 S2 di Skotlandia

Pendaftaran

Deadline: 31 Maret 2019

Official Account

Official website
Official Information || Pendaftaran

Leave a Reply

Your email address will not be published.