Beasiswa Riset Baznas Kategori Program Studi Manajemen Zakat Wakaf Tahun 2024
Beasiswa Riset Baznas, selain kategori umum, juga membuka pendaftaran Kategori Program Studi Manajemen Zakat Wakaf tahun 2024. Program ini ditujukan untuk mahasiswa tingkat akhir program studi Manajemen Zakat dan Wakaf dari 15 perguruan tinggi mitra Baznas. Jika kamu berminat, berikut informasinya lebih lanjut. Untuk info beasiswa lain, silakan click disini.
Baca juga: Jasa Penerjemah Tersumpah
Baca juga: Kursus Bahasa Inggris Basic, TOEFL 600+ IELTS 8.5
Cakupan Beasiswa
- Biaya penelitian dengan nominal Rp4.000.000,
- Pembinaan rutin bulanan
- Forum pemaparan hasil riset
Baca juga: Beasiswa Masa Depan Jakarta 2024 untuk Mahasiswa
Persyaratan
- Merupakan mahasiswa aktif program S1 jurusan Manajemen Zakat dan Wakaf dari 15 perguruan tinggi mitra
- Memiliki IPK minimal 3.35
- Bersedia melakukan riset tugas akhir dengan pilihan tema berikut:
- Strategi pengalihan pengumpulan zakat luar neraca ke dalam neraca
- Strategi peningkatan keberlanjutan program-program pendayagunaan zakat
- Peta pengelolaan jalan zakat nasional 2025-2045
- Model inovasi program-program pengumpulan & penyaluran zakat
- Strategi peningkatan kapasitas LPZ dalam pengentasan kemiskinan
- Peran zakat dalam mencapai SDGs
- Strategi optimalisasi pemanfaatan Dam jamaah haji oleh Baznas
- Urban poverty dan strategi penyelesaiannya
- Pemetaan kemiskinan
- Literasi zakat
- Strategi percepatan pencapaian potensi zakat nasional
- Indeks Zakat Nasional dan Kaji Dampak Zakat
Baca juga: Beasiswa Konsorsium untuk Kuliah D3 dan D4 di Politeknik Perkebunan Yogyakarta
Persyaratan Dokumen Kategori Mahasiswa
- Formulir pendaftaran (CV dan data diri)
- KTP dan kartu keluarga
- KTM
- Transkrip nilai terbaru
- Surat keterangan mahasiswa aktif dan kartu rencana studi
- Akreditasi penguruan tinggi dan jurusan atau prodi
- Surat rekomendasi tokoh atau dosen
- Surat pernyataan bersedia melakukan riset dengan tema yang telah ditetapkan
- Draft proposal riset yang disetujui oleh dosen
- Bahan prestasi riset yang diajukan (PPT atau video)
- Hasil test plagiarisme
Baca juga: Beasiswa LPDP-AAS 2025 untuk Kuliah S2 di Australia
Daftar Universitas Mitra
- Institut Agama Islam Negeri Kudus
- Institut Agama Islam Negeri Langsa
- Institut Agama Islam Negeri Palangkaraya
- Institut Agama Islam Negeri ParePare
- Institut Agama Islam Negeri Ponorogo
- Institut Ilmu Al-Qur’an (IIQ) Jakarta, Jakarta Selatan
- Universitas Islam Negeri Fatmawati Sukarno Bengkulu
- Universitas Islam Negeri kiai Achmad Siddiq Jember
- Universitas Islam Negeri Profesor Kiai Haji Saifuddin Zuhri Purwokerto
- Universitas Islam Negeri Raden Mas Said Surakarta
- Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatulla Tulungangung
- Universitas Muhammadiyah Jakarta
- Universitas Islam Negeri Mahmus Yunus Batusangkar
- Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang
- Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Baca juga: Beasiswa Bright untuk Mahasiswa D4 dan S1 Dalam Negeri
Timeline Pendaftaran
- Deadline pendaftaran: 14 September 2024
- Seleksi berkas: 17 – 22 September 2024
- Pengumuman tahap 1: 23 September 2024
- Seleksi substansi: 23 Agustus – 4 Oktober 2024
- Pengumuman final: 7 Oktober 2024
Baca juga: Beasiswa LPDP DS RSPPU 2024 untuk Kuliah Spesialis Dalam Negeri
Official Accounts
Official website: https://www.baznas.go.id/
IG: @beasiswabaznasri
Untuk info lebih lanjut, silakan click di bawah ini:
Official Info || Panduan || Pendaftaran