
Beasiswa Nusantara Explore 3 ke Bali untuk Umum
Nusantara Explore Bali merupakan program pemberdayaan masyarakat yang terbuka untuk seluruh pemuda Indonesia. Program ini akan berfokus pada pengembangan keterampilan yang diperlukan untuk mengelola, mengkoordinasikan, dan berkomunikasi secara efektif baik dalam organisasi, proyek, maupun lingkungan sosial. Nah, bagi kamu yang berminat, berikut informasinya lebih lanjut. Untuk info beasiswa lain, silakan click disini.
Baca juga: Jasa Penerjemah Tersumpah
Baca juga: Kursus Bahasa Inggris Basic, TOEFL 600+ IELTS 8.5
Cakupan Beasiswa
- Tiket PP dari meeting point ke lokasi pengabdian
- Transportasi lokal selama kegiatan
- Konsumsi selama kegiatan
- Penginapan selama kegiatan
- Seragam dan atribut kegiatan
- Sertifikat nasional
- Perizinan untuk mengikuti kegiatan
- Sarana dan prasarana kegiatan
- Pembekalan pra program
- Pendampingan saat program berlangsung
- Relasi tingkat nasional
- Dokumentasi kegiatan
- Eksplore destinasi wisata di Bali
Baca juga: Beasiswa AAS: 9 Cara Latihan Menulis Essay Beasiswa AAS
Persyaratan
- Merupakan pemuda atau pemudi Indonesia
- Minimal berumur 15 tahun dan maksimal 35 tahun
- Terbuka untuk pelajar, mahasiswa, hingga profesional
- Bersunggung – sungguh dan memilik niat yang ikhlas dalam kegiatan pengabdian masyarakat
- Berkomitmen penuh untuk mendedikasikan diri kepada masyarakat
- Siap akan tantangan dan perubahan yang terjadi di lapangan
- Bertanggung jawab, memiliki inovasi, kreativitas, dan keterampilan pemecahan masalah dalam tim
- Bersedia aktif berdiskusi mengenai program kerja
- Bersedia mematuhi dan mengikuti segala kebijakan serta aturan yang dibuat panitia
Baca juga: Beasiswa Future Skills Batch 11 untuk Mahasiswa
Proses Pendaftaran
- Membaca dan memahami buku panduan
- Follow akun official
- Unggah twibbon di akun IG pribadi dan tag akun official serta 5 orang teman kamu
- Memberikan komen di poster official dan tag 5 teman kamu
- Share poster dan caption di 5 grup WA
- Screenshot bukti follow dan share
- Mengisi formulir pendaftaran
Baca juga: Wawancara Beasiswa LPDP: 8 Kalimat yang Harus Kamu Hindari Saat Wawancara LPDP
Timeline Pendaftaran
- Deadline pendaftaran: 15 Maret 2025
- Pengumuman seleksi berkas: 16 Maret 2025
- Pembayaran commitment fee: 17 – 20 Maret 2025
- Seleksi studi kasus: 21 – 23 Maret 2025
- Wawancara: 27 – 28 Maret 2025
- Pengumuman fully funded: 30 Maret 2025
- Konfirmasi keberangkatan dan pendataan atribut: 11 April 2025
- Welcoming party: 13 April 2025
- Pembekalan dan pelatihan volunteer: 14 April – 5 Mei 2025
- Persiapan keberangkatan: 6 – 9 Mei 2025
- Pelaksanaan kegiatan: 10 – 16 Mei 2025
Baca juga: Beasiswa Mentoring Esai Juara untuk Pelajar dan Mahasiswa
Official Accounts
Official website: https://jalantara.org/
Email: hello@jalantara.org
IG: @jalantara.id
Nomor: +62 823‑4054‑8926
Untuk info lebih lanjut, silakan click di bawah ini:
Official Info || Pendaftaran